Posted by :
Agus Nirwana
Jumat, 28 Juni 2013
Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi mengenai hal tersebut, berikut caranya :
- Masukan CD/DVD Windows 8 atau juga bisa menggunakan File ISO yang di Mount (Virtual Drive) atau juga bisa di Exstrak menggunakan Winrar.
- Selanjutnya Anda buka Folder "source" yang ada di instaler Windows 8 dan Copylah Folder "sxs" yang ada di Folder source.
- Lalu Paste ke dalam Drive C:/
- Selanjutnya Anda Search CMD
- Lalu Anda Klik kanan pada command prompt dan Pilih Run As Administrator
- Bila sudah muncul tampilan command prompt, Ketik atau Copy Perintah dibawah ini (biru), lalu tekan Enter: dism.exe /online /enable-feature /featurename:NetFX3 /Source:c:\sx/LimitAccess [Note : Jarak spasi sangat berpengaruh,,perhatikan dengan teliti]
- Tunggu proses penginstalan sampai 100%, berarti penginstalan Net Framework 3.5 di Windows 8 anda berhasil. (silahkan dicek di Program and Features, .NET Framework 3.5 sudah aktif)
- Setelah selesai, diperbolehkan untuk menghapus Folder "SXS"di drive C:/ tadi..
Sekian dan terima kasih atas kunjungannya. Selamat Mencoba, Semoga Berhasil.....!! :D
S
Anda sedang membaca artikel tentang Cara Instalasi Net Framework 3.5 pada Windows 8 Offline dan anda bisa menemukan artikel
Cara Instalasi Net Framework 3.5 pada Windows 8 Offline ini dengan url https://masnir.blogspot.com/2013/06/cara-instalasi-net-framework-35-pada.html. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel
Cara Instalasi Net Framework 3.5 pada Windows 8 Offline ini jika memang bermanfaat bagi anda atau teman-teman anda, namun jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya. Terima Kasih
Related Posts :
- Back to Home »
- Tips And Trik , Windows »
- Cara Instalasi Net Framework 3.5 pada Windows 8 Offline